Tiba di Dermaga Ajibata, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Disambut General Manager PT ASDP Danau Toba

    Tiba di Dermaga Ajibata, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Disambut General Manager PT ASDP Danau Toba

    TOBA-General Manager (GM) PT. ASDP Indonesia Ferry (Persero) cabang Danau Toba mendapingi Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno menyeberangan dari Ajibata menuju Kabupaten Samosir, Rabu 19 Juli 2023 malam

    Kadatangan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekrat/Kabaparekrat) Sandiaga Salahuddin Uno di pelabuhan Ajibata disambut langsung oleh General Manager (GM) PT. ASDP Indonesia Ferry (Persero) cabang Danau Toba Heru Wahyono

    Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno dan rombongan juga disambut dengan upecara penghormatan digerbang pintu masuk Kapal Motor Penyeberangan (KMP) Pora-Pora oleh Crew PT. ASDP Indonesia Ferry (Persero) cabang Danau Toba bersama KSOPP Danau Toba 

    General Manager (GM) PT. ASDP Indonesia Ferry (Persero) cabang Danau Toba mengucapkan terima kasih kepada Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno atas kepercayaannya ke PT. ASDP Indonesia Ferry (Persero) cabang Danau Toba

    “Bapak Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno bersama rombongan kami seberangkan dari pelabuhan Ajibata menuju Kabupaten Samosir dengan menggunakan Kapal Motor Penyeberangan (KMP) Pora-Pora, ”ujar Heru Wahyono

    Sebelumnya, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekrat/Kabaparekrat) Sandiaga Salahuddin Uno meninjau dan mengapresiasi kehadirnya kapal Pinisi Kenzo sebagai pinisi wisata pertama di Danau Toba.

    “Kehadiran kapal Pinisi Kenzo ini diharapakan bisa memberikan rasa aman dan kenyamanan wisatawan saat mengelilingi perairan Danau Toba sehingga bisa mendukung target capaian kunjungan wisatawan mancanegara sebesar 8, 5 juta dapat tercapai, ”ujarnya (Karmel)

    samosir
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Tinjau Desa Wisata Hariara Pohan, Bupati...

    Artikel Berikutnya

    Kunjungan Kerja ke Kabupaten Samosir, Ketua...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Pelaku Pembuangan Mayat Wanita di Kabupaten Karo Sempat DPO, Sekarang Gol
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Malam Perayaan Hari Jadi Kabupaten Samosir ke-20, Sejumlah Artis Ditampilkan Hibur Ribuan Pengunjung
    Jelang Hari Raya Idul Adha 2023, Bupati Samosir Serahkan 7 Hewan Qurban Kepada Pengurus Masjid
    Kemiri Bawa Petaka, Nenek Lanjut Usia 70 Meregang Nyawa, Sat Reskrim Samosir Amankan MP
    Kunjungi Korban Banjir Bandang Kenegerian Sihotang, Pemprov Sumut Berikan Tali Asih kepada Keluarga Korban Meninggal Dunia
    Terima Kunjungan Kerja Komisi C DPRD Provinsi Sumatera Utara, Bupati Samosir Minta Pemutihan Pokok dan Denda Bagi Korban Wajib Pajak
    BUMDes Sappinur Bunga Samosir Raih Juara 4 Desa Wisata Terbaik Indonesia
    Pasca Banjir Bandang di Kenegerian Sihotang, PT. Inalum Serahkan Bantuan Perlengkapan Dapur Umum, Pemkab Samosir Ucapkan Terimakasih
    Malam Perayaan Hari Jadi Kabupaten Samosir ke-20, Sejumlah Artis Ditampilkan Hibur Ribuan Pengunjung
    Sambut Rangkaian HUT Bhayangkara yang ke-77,  Bupati Samosir Ikuti Senam Bersama Forkopinda
    Kemiri Bawa Petaka, Nenek Lanjut Usia 70 Meregang Nyawa, Sat Reskrim Samosir Amankan MP
    Bupati Vandiko Timotius Gultom dan Ketua PN Balige Tinjau Rencana Lokasi Pembangunan Kantor Pengadilan Negeri Samosir
    Terima Kunjungan Kerja KP2KP Sumut, Pemkab Samosir Siap Sediakan Lahan Pembangunan Kantor KPP Pratama
    Hadiri Pesta Syukuran Parna se-Indonesia di Kabupaten Samosir, Kapolda Sumut Sumbang 1 Ekor Kerbau
    Danau Toba Rally 2023 Tampilkan Nuansa Promosi Destinasi Pariwisata, Kejuaraan Jadi Ajang Pertarungan Menantang
    DPRD Gelar Rapat Paripurna Peringati Hari Jadi Kabupaten Samosir yang ke-20

    Ikuti Kami